Agenda Terbaru
Berita Terbaru Program Pascasarjana
Tentang Program Pascasarjana Universitas Medan Area
Seiring dengan perkembangan sistem pendidikan tinggi di Indonesia yang memberikan kebebasan yang lebih luas bagi Perguruan Tinggi Negeri maupun Swasta dalam menetapkan kurikulumnya maka Program Pascasarjana Universitas Medan Area diselenggarakan oleh Yayasan Pendidikan Haji Agus Salim Universitas Medan Area yang Berdiri pada tahun 2000 sesuai dengan berdasarkan surat keputusan Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional Nomor: 138/Dikti/Kep/2000 tertanggal 12 Mei 2000 dengan dimulainya Program Magister Administrasi Publik dan Pada Tahun 2007 Telah Terakreditasi dengan nilai peringkat "B" yang diikuti oleh masing-masing program pascasarjana yang terdapat di Universitas Medan Area. Program Pascasarjana Universitas Medan Area mengasuh 5 (Lima) Program Studi Magister dan 1 (satu) Program Studi Doktor, yaitu:
Pengumuman
November 4, 2024
Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa Pascasarjana Universitas Medan Area. Bahwa Ujian Akhir Semester (UTS) Ganjil TA. 2024/2025 akan dilaksanakan pada tanggal…
October 12, 2024
kuliah umum dengan tema State of the Art Kebijakan Desentralisasi: Tantangan dan Harapan di Negara Kesatuan, dilaksanakan pada : Hari…
August 30, 2024
Pada hari Jumat, 30 Agustus 2024, Pascasarjana Universitas Medan Area (UMA) mengadakan acara sosial bertema "Pascasarjana UMA Berbagi dengan Anak…
Kerjasama Pascasarjana Universitas Medan Area